SINTREN

HARAP DIBACA TERLEBIH DAHULU!

Sebagai bentuk implementasi dari Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) Nomor 96 Tahun 2019 tentang Pendataan dan Penerbitan Dokumen Kependudukan bagi Penduduk Rentan Administrasi, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Cirebon menyediakan fasilitas Pelaporan Online (Daring). Menu Pelaporan ini diperuntukan bagi Warga yang ingin melaporkan Penduduk Rentan Administrasi Kependudukan, diantaranya :
  • Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ);
  • Disabilitas;
  • Lanjut Usia (Lansia) yang Terlantar / Jompo;
  • Orang Terlantar;
  • Korban Bencana Alam;
  • Korban Bencana Sosial;
  • Komunitas Terpencil;
  • Penduduk yang menempati kawasan hutan, tanah negara, dan atau tanah dalam kasus pertanahan;
  • Orang Sakit kondisi berat yang tidak dapat mengurus Administrasi Kependudukan sendiri;
  • Narapidana
    Dengan melaporkan melalui menu ini, kami akan datang langsung ketempat penduduk tersebut, untuk melakukan pencatatan / pengadministrasian dan perekaman biometrik.
    Pelaporan dapat dilakukan oleh siapapun, baik itu Pihak Kepolisian, Rumah Sakit, Aparatur Desa, RT/RW, Tokoh Masyarakat, Lembaga Pemsyarakatan (Lapas), Pengurus / Yayasan Panti Jompo dan lain sebagainya, tidak hanya pihak keluarga.
  • Data Pelapor

    Berikan keterangan apabila terdapat Catatan tambahan.

    Data Warga Yang Dilaporkan

    Jika data yang dilaporkan lebih dari satu silahkan masukan nilai jumlah warga yang akan diinputkan, kemudian klik tombol
    (Jumlah Data).
    Sebelum anda mengirim data Pelaporan Penduduk Rentan Administrasi Kependudukan, pastikan data yang anda inputkan sudah benar dan sesuai dengan data penduduk yang akan dilaporkan. Apabila terdapat kesalahan input data harap segera perbaiki terlebih dahulu.

    Apabila Pelaporan yang anda lakukan tidak benar dan tidak sesuai dengan data penduduk yang akan dilaporkan, atau ada unsur Pemalsuan Pelaporan, anda dapat dikenakan sanksi sesuai dengan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku di Republik Indonesia.
    NIK Pelapor Nama Pelapor Tgl Lapor Status Aksi